Posts

Showing posts from May, 2023

HARI ULANG TAHUN UKKM KE 29

Image
UKKM DAY KE-29 TAHUN !!! Salam Enterpreneur!!! Sukses!!! Salam Enterpreneur!!! Sukses!!! Salam Enterpreneur!!! Sukses!!!      Hari ulang tahun UKKM ke-29 tahun ini dimeriahkan dengan mengadakan "Sunday Night Party" dengan dihadiri seluruh anggota UKKM. Hari ulang tahun UKKM sendiri bertepatan pada tanggal 23 Mei 2023, dengan malam puncak perayaan di tanggal 28 Mei 2023, yang diadakan di Cafe Mangano dan di hadiri juga live music serta guest star untuk memeriahkan "Sunday Night Party" tersebut. Selain itu, diadakan juga pemotongan tumpeng dan cap tangan sebagai bentuk rasa syukur karena UKKM dapat bertahan hingga 29 tahun menjadi wadah bagi mahasiswa yang tertarik dengan bidang kewirausahaan, namun tetap ingin menerima ilmu organisasi. Selain itu, bertepatan pada tanggal 23 Mei, dimana tanggal tersebut merupakan hari ulang tahun UKKM, seluruh anggota UKKM yang berada di area kampus wajib mengenakan PDH UKKM sebagai bentuk memeriahkan UKKM Day tersebut. Banyak harapan...